WORKSHOP PENYUSUNAN KURIKULUM OPERASIONAL SATUAN PENDIDIKAN SMAN 1 RHEE TAHUN PELAJARAN 2023/2024

Rhee, 12 Juni 2023

Dalam undang-undang Kurikulum merupakan seperangkat rencana dan sebuat peraturan yang berkaitan dengan tujuan, isi, bahan ajar dan cara yang digunakan sebagai pedoman dalam penyelenggaraan kegiatan untuk mencapai tujuan  pendidikan nasional. Sedangkan KTSP adalah kurikulum operasional yang dilaksanakan oleh masing-masing sekolah .

Dalam menyambut tahun pembelajaran 2023/2024 kali ini SMA Negeri 1 Rhee melaksanakan Agenda Workshop penyusunan Kurikulum Operasional Satuan Pendidikan (KOSP) tahun pelajaran 2023/2024. Dalam kegitan ini diikuti oleh seluruh tenaga kependidikan dan Tenaga Administrasi sekolah (TAS).

Dalam kegiatan ini penyampaian materi mulai dari pembahasan Visi Misi Sekolah yang dilanjutkan dengan struktur kurikulum SMAN 1 Rhee yang dalam sampaikan oleh Wakasek Bagian Kesiswaan yaitu ibu Eka Ratna Dewi, S.Pd.Gr.

Terimakasih atas kerjasama yang telah terjalin dari berbagai pihak sehingga kami bisa berbenag untuk menuju kinerja yang lebih baik dalam memajukan dunia pendidikan. Aamiin

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *